- Sajian performa gaming yang luar biasa, Memaksimalkan performa gaming anda dan kontrol sensitivitas dengan 5000 DPI 20G, 100 IPS dan 3 pengaturan DPI on-the-fly. Dilengkapi pula sensor optikal berkualitas premium yang mendukung anda dengan sajian presisi tinggi untuk membidik secara akurat.
- Berdaya tahan tinggi dan nyaman di tangan, Grip dibagian samping akan memberikan tatakan lebih untuk jempol dan switch omron berkapasitas tingg akan memastikan performa handal dengan kekuaan 10 juta kali klik. Sebagai tambahan, 9 buah tombol yang dapt memberikan pengalaman gaming yang jauh lebih mengagumkan.
- 16.8M RGB
- 5000 DPI
- 100 IPS
- 20G
- 1000Hz